Atasi kekurangan air bersih, babinsa Ramil 1618-06/Biboki Anleu ajak warga Bangun bak umum

Kefamenanu, timme–Babinsa Koramil 1618-06 Biboki Anleu, Sertu Abilio Da Costa yang bertugas di RT 5 Dusun 3 Desa Nonotbatan, Kecamatan biboki Anleu, Timor Tengah Utara, NTT bantu warga bangun bak penampung.

Bak penampung yang dibangun itu berukuran 3×2,5 meter dengan daya tampung 22.500 liter nantinya akan digunakan apabila masyarakkat kesulitan air bersih.

Bak tersebut akan dijadikan sebagai bak penampung air secara umum dan dapat dimanfaatkan oleh masyarakat yang kekurangan air bersih.

diketahui, jumlah kepala keluarga di wilayah Desa Nonotbatan sbanyak 370 kepala keluarga.

Wilayah Desa Nonotbatan merupakan salah satu Desa di Kecamatan Biboki Anleu yang sering mengalami kekurangan air setiap tahunnya.

Hal ini disebabkan sumber air di Desa tersebut tidak sehingga salah satu alternatif yang perlu dilakukan saat ini adalah membuat bak penampung.(*)




Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *